17 Desember 2008

Jalesveva Jayamahe

Siang ini musti cabut dari hotel cemara dan jalan ke bandara soekarno-hatta, saat naik bus DAMRI (khusus angkutan bandara) tak sengaja melihat kantor TNI-AL dengan slogannya yang bermakna 'justru dilaut kita jaya'. Luas benar memang porsi laut dibanding dengan daratan di negara ini, namun juga membutuhkan effort yang tidak sedikit, contohnya untuk sistim komunikasi antar armada saat berada di laut lepas, VSAT adalah salah satu alternatif yang cukup memenuhi unsur strategisnya, namun begitu sisi finansial untuk mendukung investasi dan maintenance-nya juga sangat2 mahal karena sistim transmisi alternatif lain (yang handal) belum bisa menyaingi kemampuan VSAT itu sendiri. Semoga tetap jaya, semoga negeri ini bisa tetap kaya (baik dari sisi budaya, kekayaan alam yang terjaga, dan sikap masyarakatnya).

** to Ardi, lekas sembuh ya men, dijaga makannya kalo dah sembuh
** to Farid, tx atas sharing bisnis knowledge-nya, refresh ide buat masa depan
** to Hendro & cewek IM2 (ndak tau namanya :d), tx buat obrolannya, it was nice to meet all of you guys
** to p Agus, makasih buat traktirannya bos, ingat, dilarang pusing, hehehe

C ya

Tidak ada komentar: